Cara Membuat Teks Berjalan di Addressbar

Senin, 25 Januari 2010 ·

Pada postingan kali ini, Rully cuma mau sharing aja tentang cara membuat teks berjalan di addressbar. Inipun hasil Rully browsing di internet. Ga ada salahnya kan Rully berbagi ilmu dengan teman-teman. Sebenarnya untuk membuat teks berjalan di addressbar ini hanya dibutuhkan script yang nantinya akan kita pasang di head template kita.

Scriptnya seperti di bawah ini :

<SCRIPT language='JavaScript'>
var txt="..::Nama blog kamu di sini::... ";
var kecepatan=170;var segarkan=null;function bergerak() { document.title=txt;
txt=txt.substring(1,txt.length)+txt.charAt(0);
segarkan=setTimeout("bergerak()",kecepatan);}bergerak();
</SCRIPT>


Caranya, ganti nama blog pada script di atas dengan nama blog kamu.
Untuk cara pemasangan script di blog, seperti biasanya silahkan login dulu ke blogger. Setelah itu pilih tata letak halaman, lalu pilih edit template. Kemudian cari kode </head> dan letakkan script tadi di atas kode </head> tersebut. Jika sudah silahkan simpan template kamu dan silahkan lihat hasilnya.

Mudahkan. Semoga postingan ini berguna bagi kamu semua. Selamat mencoba dan sampai jumpa di postingan Rully berikutnya.

[*]

Artikel Menarik Lainnya



8 komentar:

agritwebid mengatakan...
22 Juni 2010 pukul 11.37  

wah postingannya sangat berguna skali gan tuh liat di blogku nih klik www.unek2ku.co.cc

Anonim mengatakan...
31 Agustus 2010 pukul 23.33  

Mantap.

Admin mengatakan...
15 Oktober 2010 pukul 22.45  

okey bang,,,nice blog...

abet daniel mengatakan...
18 Oktober 2010 pukul 12.04  

thanks so muchhhhh. aku pasang di blog-ku. Keliatan cantikkkk banget. God Bless you brother.

Anonim mengatakan...
6 Februari 2011 pukul 12.53  

Wah mantap artikelnya....Keep posting

KINGSTONE.NET mengatakan...
8 Maret 2011 pukul 22.45  

mantap ....

FERDIAWAN mengatakan...
29 Desember 2011 pukul 09.05  

wah mantap ini gan :D
maksaih infonya

Unknown mengatakan...
25 Februari 2012 pukul 20.25  

G mna Sih Cara nya
Pening Kpala Gx bisa²

Posting Komentar

Komentar Klasik Klik di sini

Artikel Populer

Komentar Terakhir

Tukeran Link

<a href="http://belajartrikblog.blogspot.com">target="new"><strong>Belajar Trik Blog</strong></a>

Mengenai Saya

Foto saya
Saya adalah pemula di dunia blogging