Lapisan ozon di Kutub Utara makin parah padah musim dingin ini, dikarenakan cuaca dingin di bagian atas atmosfir.
Pada akhir bulan Maret, 40 persen lapisan ozon di stratosfir telah rusak, naik dari sebelumnya yang kerusakannya masih berkisar 30 persen. Demikian seperti yang dikutip dari BBC News, Selasa (5/4/2011).
Lapisan ozon melindungi manusia dari kanker kulit, tapi lapisan gas tersebut rusak karena polusi industri kimia. Kerusakannya adalah reaksi dari kondisi dingin di stratosfir akibat polusi industri kimia.
Beberapa zat kimia sudah dilarang penggunaannya melalui perjanjian Montreal Protocol dari PBB, namun keberadaan zat-zat tersebut bakal bertahan lama di atmosfir hingga berpuluh-puluh tahun.
Meski mendinginnya suhu stratosfir merupakan peristiwa tahunan di wilayah kutub selatan, akan tetapi gambaran mengenai kutub utara masih belum bisa diprediksi.
Pada musim dingin, ketika wilayah kutub utara biasanya hangat di daratnya, suhu 15-20 km di atas permukaan Bumi malah berbanding terbalik.
"Tingkat kerusakan lapisan ozon pada musim dingin tergantung pada kondisi meteorologi," ujar Michel Jarraud, Sekjen dari World Meteorogical Organization (WMO).
"Kerusakan lapisan ozon pada tahun 2011 menunjukkan bahwa kita harus waspada dan membuka mata pada situasi di kutub utara dalam beberapa waktu ke depan," tambah Jarraud.
Rusaknya lapisan ozon membuat sinar ultraviolet-B yang berbahaya dari matahari bisa masuk ke atmosfir. Hal ini bisa menyebabkan kanker kulit, katarak, kerusakan sistem kekebalan tubuh.
WMO telah memperingatkan warga dunia untuk mewaspadai hal ini.
Perjanjian Montreal Protocol yang telah disepakati pada tahun 1987, telah melarang penggunaaan zat Chlorofluorocarbon (CFC) yang dulu banyak digunakan untuk lemari es.
WMO menguak data ini pada acara pertemuan tahunan European Geosciences Union (EGU) di Vienna, Austria.
Kerusakan Lapisan Ozon di Kutub Utara Makin Parah
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Artikel Populer
-
Teleskop luar angkasa Kepler telah membuat penemuan menakjubkan. Lewat konferensi pers yang digelar NASA Rabu (2/2/2011) siang waktu Washing...
-
SAKIT tenggorokan bukan monopoli anak-anak. Kenyataannya, sekira 40 juta orang dewasa menderita sakit tenggorokan setiap tahunnya. Cegah dan...
-
Bagi masyarakat Cina, buah delima merah merupakan salah satu buah wajib dalam menyambut Tahun Baru Imlek. Mereka percaya bahwa bijinya yang ...
-
Mungkin diantara teman-teman ada yang merasa bosan dengan efek yang telah digunakan selama ini. Tidak ada salahmya kita mencoba merubah efek...
-
Wah,,, udah lama juga Rully ngga posting artikel. Baru kali ini Rully punya kesempatan untuk memposting sebuah artikel tentang Cara Membuat ...
Kategori
- Artikel Islam (4)
- Biografi (3)
- Download Music Classic (1)
- Internet Gratis (1)
- Iptek (45)
- Kesehatan (41)
- Lentera Hati (4)
- Penyakit (15)
- Seksualitas (15)
- Serba Serbi (11)
- Serba-serbi (1)
- Smartphone (2)
- Sms Gratis (2)
- Soal UNAS (3)
- Tanaman Berkhasiat (19)
- Tips dan Trik (12)
- Trik Facebook (3)
- Tutorial Blog (76)
Komentar Terakhir
Tukeran Link
<a href="http://belajartrikblog.blogspot.com">target="new"><strong>Belajar Trik Blog</strong></a>
Link Sahabat
Seputar-Internet
Entry44.blogspot.com
Trie Agung
Blog Rizal
Solusi Lutfi
Download Lagu Gratis
Tutorial Blogspot
tricks n tips blog
Tutorial Blogging Share
Benfany's Projects
Multi Blogging
internet tips and share info
Share and Respect magazine Blognya wong Magelang
my enjoy blog
Tri Agung >> Mengejar Mimpi
HULGZONE| Sumber Informasi Online
Entry44.blogspot.com
Trie Agung
Blog Rizal
Solusi Lutfi
Download Lagu Gratis
Tutorial Blogspot
tricks n tips blog
Tutorial Blogging Share
Benfany's Projects
Multi Blogging
internet tips and share info
Share and Respect magazine Blognya wong Magelang
my enjoy blog
Tri Agung >> Mengejar Mimpi
HULGZONE| Sumber Informasi Online
Mengenai Saya
Archives
-
▼
2011
(101)
-
▼
April
(39)
- Epilepsi
- Orgasme pada Pria Bukan Ejakulasi
- Menjadi Pria Multiorgasme
- Ukuran Mr P Pengaruhi Kesuburan
- Rambutan Perbaiki Kesuburan Pria
- 3 Ancaman pada Prostat
- Letak G-spot Pria
- Cara Meringankan "Ngorok"
- 5 Cara Alami Hentikan Dengkur
- Asma Pada Anak
- Asma (Dewasa)
- Autisme
- Alergi
- Diabetes
- HIV/AIDS
- Wortel Tak Memperbaiki Penglihatan
- Hepatitis B
- Diare
- Ketombe atau Dandruff
- Jerawat atau Acne
- Pilek
- Jangan Sikat Gigi Setelah Ngopi
- Mulut Kering Bisa Merusak Gigi
- Manfaat Jus Stoberi untuk Usir Plak Gigi
- Ini Dia Makanan Pengganti Pasta Gigi Darurat
- Aneka Khasiat Ramuan Seledri
- Ramuan Anti Ketombe
- Sariawan, Penyebab dan Pengobatannya
- Makanan yang Dapat Redam Emosi
- Kendalikan Nafsu Makan dengan Kayu Putih
- Ternyata Telur Sangat Baik untuk Jantung
- Sekilas Tentang Jantung Koroner
- Hilangkan Jerawat Secara Alami
- Redakan Sakit Gigi dengan Bahan Alami
- Berbagai Khasiat Jambu Biji Merah
- Penyakit Leptospirosis Karena Kencing Tikus
- Kiat Mencegah Timbulnya Ketombe di Kulit Kepala
- Kerusakan Lapisan Ozon di Kutub Utara Makin Parah
- Perang Dunia ke-3 Pecah PascaOlimpiade?
-
▼
April
(39)
1 komentar:
hanya mau menawarkan pemasangan iklan di website kami
silahkan pasang iklan anda di www.mitrablogger.com dan www.adselo.com untuk iklan banner
Posting Komentar